Mapala Mitapasa Sabet Dua Medali di Metala Games

SURAKARTA-Berkompetisi dan bersaing dibidang olahraga dengan kampus lain memang tidaklah mudah. Prestasi membanggakan ditorehkan oleh Unit Kegiatan Mahasiswa Pecinta Alam Mitapasa IAIN Salatiga berhasil meraih dua medali perak pada kegiatan yang bertajuk “Metala Games” diselenggarakan oleh Mapala Metala Fakultas Ekonomi Read more

Green Campus Bukan Sekedar untuk Sertifikasi

SALATIGA – Hadirnya Greenpeace Indonesia dalam seminar nasional pada Sabtu (30/03) dengan tema “Hutan Krisis, Kritis Kehidupan” memberikan warna baru bagi pengetahuan. Seminar yang diselenggarakan UKM Mapala Mitapasa berlangsung di auditorium Kampus 1 IAIN Salatiga dalam memperingati Hari Hutan Sedunia. Read more